Cara Agar domain blogspot.com Tidak Dialihkan Ke blogspot.co.id

Cara Agar Menjadi Blogspot.com bukan Blogspot.co.id di Blog banyak yang bertanya cara mengalihkannya dari blogspot.co.id ke blogspot.com,mengubahnya tersebut karena menjadi efek tersendiri yang menjadi domain topTLD yaitu.com, dan juga ada dampak buruknya seperti google adsense akan tidak bekerja jika domain yang didaftarkan berbeda domain, Social Media tidak bekerja karena hal tersebut. tapi tak salah jika anda ingin mengubahnya karena dampak negatif tersebut tidak terlalu serius atau bisa di perbaiki. Cara Agar domain blogspot.com Tidak Dialihkan Ke blogspot.co.id
berikut caranya.
Cara Agar Menjadi Blogspot.com bukan Blogspot.co.id di Blog
1. Masuk ke menu Template >> Edit HTML
2. Letakkan kode dibawah ini tepat di atas </head>
<script type="text/javascript"> var blog = document.location.href.toLowerCase(); if (!blog.match(/\.blogspot\.com/)) { blog = blog.replace(/\.blogspot\..*?\//, ".blogspot.com/ncr/"); window.location.replace(blog); } </script>
3. Simpan Template!
Sekarang Domain anda telah menadi blogspot.com dibuka di negara indonesia atau lainnya.
Jangan Lupa Follow Muhammad Shaikhul Ya!!
0 Response to "Cara Agar domain blogspot.com Tidak Dialihkan Ke blogspot.co.id"
Posting Komentar